Postingan ini berawal kegiatan iseng-iseng ingin memambah font arab dilaptop beberapa hari yang lalu. Pada postingan ini, saya share apa yang saya lakukan, hitung-hitung tambah postingan diblog ini.
Kurang lebih inilah yang saya lakukan :
- Memambah huruf arab / input keyboard dengan cara buka control panel > Region and Languages.
- Pada window Region and Languages, pilih Keyboards and Languages. Klik tombol Change keyboard pada Keyboards and other input languages.
- Akan mencul window Text Services and Input Languages. Pada tab General klik tombol add untuk menambahkan huruf arab / input keyboard.
- Pada Add Input Language, bisa memilih huruf / input keyboard input keyboard apa yang akan ditambahkan. karena ingin menambah huruf arab hijaiyah, maka saya memilih Arabic (Saudi Arabia). Seperti gambar dibawah ini:
- Klik ok dan apply.
- Sebenarnya sampai langkah 5 telah selesai. Akan tetapi agar lebih gampang dalam menulis
saya menambahkan keyboard virtual. Dengan cara yang ditunjukkan pada gambar - Pada Taskbar and Start Menu Properties, pilih tab Toolbars dan centang Tablet PC Input Panel, Klik Ok
- Hasilnya seperti yang pada gambar yang merubah simbol dari Tablet PC Input Panel yang tadi telah ditambahkan
- Untuk menulis huruf hijaiyah tinggal klik tombol Tablet PC Input Panel tadi, dan akan keyboard seperti dibawah. pilih touch keyboard dan ganti/ubah dari EN menjadi AR. hasilnya seperti pada gambar dibawah.
terima kasih artikelnya membantu...
BalasHapus